Ini Dia Daftar 35 Smartphone Xiaomi Yang Upgrade MIUI 9 2017

Ini Dia Daftar 35 Smartphone Xiaomi Yang Upgrade MIUI 9 2017. Jumpa lagi kawan-kawan. Tahun 2017 memang menjadi tahun yang dipenuhi dengan persaingan kemunculan smartphone. Entah spesifikasi, model atau kecanggihan kamera selfinya. Tak ingin ketinggalan dari smartphone lain, akhirnya Xiaomi meluncurkan software interface barunya yakni MIUI 9. Dikabarkan MIUI akan diliris pada 26 Juli. Kira-kira smartphone Xiaomi apa saja yang akan mendapat upgrade-an MIUI 9 ini.

Tidak hanya Xiaomi keluaran terbaru yang akan mendapat interface MIUI 9. Xiaomi model lama pun akan mendapat upgrade MIUI 9. Kabar gembira, bukan? Bahkan Redmi 1 pun akan mencicipi interface MIUI 9 ini. Nah untuk lebih lengkapnya, simak saja daftar 35 smartphone Xiaomi berikut ini. Ini Dia Daftar 35 Smartphone Xiaomi Yang Upgrade MIUI 9 2017.

Daftar 35 Smartphone Xiaomi Yang Upgrade MIUI 9 2017

Redmi 1Redmi 1s
Redmi 2/PrimeRedmi 2A
Redmi 3Redmi 3s/Prime
Redmi 4 PrimeRedmi 4
Redmi 4ARedmi 4x
Redmi ProRedmi Note
Redmi Note 2Redmi Note 3 (Snapdragon)
Redmi Note 3 (Mediatek)Redmi Note 4
Redmi Note 4x (Snapdragon)Redmi Note 4x (Mediatek)
Mi PadMi Note/Pro
Mi Note 2Mi Max
Mi Max 2Mi Mix
Mi 2/2sMi 3
Mi 4Mi 4c
Mi 4sMi 5
Mi 5cMi 5s
Mi 5s PlusMi 6

Xiaomi memang sering mengupdate  interface  untuk smartphonenya, tapi tidak dengan versi androidnya. Namun itu tidak jadi masalah karena MIUI 9 hadir dalam Nougat 7.0 atau 7.1. Kabarnya MIUI 9 juga bisa di versi Android di bawahnya. Jadi, adakah smartphone xiaomimu dalam 35 daftar perbaruan interface MIUI 9 Xiaomi 2017? Selamat menanti upgrade interface MIUI 9 untuk smartphone kalian.

0 0 vote
Article Rating
Ini Dia Daftar 35 Smartphone Xiaomi Yang Upgrade MIUI 9 2017 | Arsyil Junior | 4.5 | 1199
Password : | Lihat Password
Subscribe
Notify of
guest

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Waktu Proses: 127 data (0.821 detik)
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x